Pengaruh Penggunaan E-Wallet, E-Money Dan Shopee Paylatere Terhadap Perilaku Konsumtif

Authors

  • Khusna Hidayatunni’mah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sains Al-Qur'an Jawa Tengah di Wonosobo
  • Bahtiar Efendi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sains Al-Qur'an Jawa Tengah di Wonosobo
  • Eni Candra Nurhayati Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sains Al-Qur'an Jawa Tengah di Wonosobo

DOI:

https://doi.org/10.32699/jamasy.v5i2.9191

Keywords:

E-Wallet, E-Money, Shopee Paylater, perilaku Konsumtif

Abstract

Tujuan - Penelitian kuantitatif ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh penggunaan dompet digital (e-wallet), uang elektronik (e-money), dan layanan bayar kemudian (Shopee PayLater) terhadap perilaku konsumtif santriwati Pondok Pesantren Mahasiswi Unsiq tahun 2024

Metode – Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif Dengan melibatkan 100 responden yang dipilih secara non-probabilitas menggunakan rumus Hair, penelitian ini menemukan bukti empiris bahwa penggunaan ketiga layanan tersebut memiliki pengaruh signifikan terhadap peningkatan perilaku konsumtif..

Hasil - hasil analisis regresi linear berganda menunjukkan bahwa kontribusi ketiga variabel tersebut terhadap variasi perilaku konsumtif hanya sebesar 4,1%, sedangkan sisanya dijelaskan oleh faktor lain di luar lingkup penelitian ini.

Implikasi - Penelitian ini menggunakan data perilaku konsumtif santriwati Pondok Pesantren Mahasiswi Unsiq tahun 2024.

Orisinalitas - Makalah ini melihat hubungan beberapa faktor yang mempengaruhi pengaruh penggunaan dompet digita(Nurhayati, 2018b)l (e-wallet), uang elektronik (e-money), dan layanan bayar kemudian (Shopee PayLater) terhadap perilaku konsumtif santriwati Pondok Pesantren Mahasiswi Unsiq tahun 2024.

Downloads

Published

2025-04-29

Issue

Section

Articles

How to Cite

Pengaruh Penggunaan E-Wallet, E-Money Dan Shopee Paylatere Terhadap Perilaku Konsumtif. (2025). Jurnal Akuntansi, Manajemen Dan Perbankan Syariah, 5(2), 62-70. https://doi.org/10.32699/jamasy.v5i2.9191

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 4 > >>