Peran Pawon di Rumah Dieng : Kajian Arsitektural Ekonomi

  • Hermawan Hermawan
  • Riandi Riandi Universitas Sains Al-Qur'an
  • Salimatul Salimatul Universitas Sains Al-Qur'an
Keywords:
energi, ruang, arsitektur, ekonomi, kearifan lokal

Abstract

Kearifan lokal menjadi salah satu isu yang terus dikembangkan untuk dijadikan model dalam mengatasi berbagai permasalahan. Rumah di Dieng mempunyai keunikan dalam penggunaan tungku api untuk melakukan penghangatan dengan budaya api nya. Kearifan lokal bisa disebut sebagai salah satu faktor dalam menciptakan ramah lingkungan atau keberlanjutan. Salah satu faktor ramah lingkungan atau keberlanjutan dalam bidang arsitektur adalah penghematan energi dalam aktivitas masyarakat. Penelitian ini akan membahas kajian arsitektural ekonomi yang mengungkap kajian ruang dan penghematan dalam bidang ekonomi. Penelitian menggunakan metode kualitatif dengan pengumpulan data menggunakan teknik observasi, wawancara dan dokumentasi. Observasi pada 6 rumah tinggal utama dan 4 rumah tinggal sebagai sampel pendukung. Analisa menggunakan narasi deskriptif. Hasil penelitian mengungkap adanya hubungan yang erat antara keruangan dengan penghematan energi. Pawon yang merupakan suatu ruang aktivitas masyarakat mempunyai beberapa nilai ekonomi yang berbeda-beda sesuai dengan elemen arsitektur yang ditampilkan. Kajian arsitektural ekonomi menjadi salah satu kajian yang bisa menciptakan ruang hemat energi sebagai solusi dari permasalahan keberlanjutan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ahmed, K., Hasu, T., & Kurnitski, J. (2022). Actual energy performance and indoor climate in Finnish NZEB daycare and school buildings. Journal of Building Engineering, 56(May), 104759. https://doi.org/10.1016/j.jobe.2022.104759
Bosu, I., Mahmoud, H., Ookawara, S., & Hassan, H. (2023). Applied single and hybrid solar energy techniques for building energy consumption and thermal comfort: A comprehensive review. Solar Energy, 259, 188–228. https://doi.org/https://doi.org/10.1016/j.solener.2023.05.006
Dwisusanto, Y. B., & Hermawan. (2020). The role and meaning of fireplace in Karangtengah Hamlet settlement, Banjarnegara: A study of the spatial pattern of pawon and kinship. ARTEKS : Jurnal Teknik Arsitektur, 5(3), 479–488. https://doi.org/10.30822/arteks.v5i3.609
Felgueiras, F., Mourão, Z., Moreira, A., & Gabriel, M. F. (2023). Indoor environmental quality in offices and risk of health and productivity complaints at work: A literature review. Journal of Hazardous Materials Advances, 10(May), 100314. https://doi.org/10.1016/j.hazadv.2023.100314
Hardiyati, & Dianingrum, A. (2021). Pawon Pada Rumah Tinggal Jawa. Senthong, 4(1), 390–399. https://jurnal.ft.uns.ac.id/index.php/senthong/index
Hematang, Y., Setyowati, E., & Hardiman, G. (2014). Kearifan Lokal Ibeiya Dan Konservasi Arsitektur Vernakular Papua Barat. Indonesian Journal of Conservation, 3(1).
Hermawan, Faqih, N., Sunaryo, & Svajlenka, J. (2023). Prediction of Particulate Matter (PM) Concentration of Wooden Houses in the Highlands by Two Statistical Modelling Methods. International Journal on Advanced Science, Engineering and Information Technology, 13(5), 1628–1634. https://doi.org/10.18517/ijaseit.13.5.18361
Hermawan, Niyah, Santosa, B., & Arrizqi, A. N. (2023). Pawon : Perpaduan Ruang Ekonomi dan Sosial. Journal of Economic, Management, Accounting and Technology (JEMATech), 6(2), 327–334.
Hermawan, Sunaryo, & Kholil, A. (2020). The analysis of thermal performance of vernacular building envelopes in tropical high lands using Ecotect. IOP Conference Series: Earth and Environmental Science, 423(1), 0–6. https://doi.org/10.1088/1755-1315/423/1/012004
Kozielska, B., Mainka, A., Żak, M., Kaleta, D., & Mucha, W. (2020). Indoor air quality in residential buildings in Upper Silesia, Poland. Building and Environment, 177(2), 23–26. https://doi.org/10.1016/j.buildenv.2020.106914
Niwa, Y. I., Purnomo, A. H., & Nirawati, M. A. (2021). Penerapan Arsitektur Nusantara. 4(1), 360–369.
Pancawati, D., & Ami, A. (2015). Segmentation of hearth (pawon) space in Tenggerese house. Archnet-IJAR, 9(1), 144–157. https://doi.org/10.26687/archnet-ijar.v9i1.502
Published
2024-08-21
How to Cite
HermawanH., RiandiR., & SalimatulS. (2024, August 21). Peran Pawon di Rumah Dieng : Kajian Arsitektural Ekonomi. Journal of Economic, Management, Accounting and Technology, 7(2), 420-428. https://doi.org/https://doi.org/10.32500/jematech.v7i2.7860
Section
Articles

STATISTICS

Abstract viewed = 0 times
PDF downloaded = 0 times

Most read articles by the same author(s)

<< < 1 2 3 > >>