REKAYASA SISTEM GO PUBLIC PRODUK UNGGULAN OPAK KELURAHAN KALIBEBER MOJOTENGAH WONOSOBO

  • Heri Surahman Program Studi Informatika Universitas Sains Al Qur’an Wonosobo
  • Dian Tunjung Nugraheni Program Studi Informatika Universitas Sains Al Qur’an Wonosobo
Keywords:
Opak, Web, Internet, Wonosobo

Abstract

Kelurahan Kalibeber merupakan sentra produksi opak, yakni makanan ringan terbuat dari ubi pohon (singkong). Usaha ini yang diawali pada tahun 1980-an, hingga pertengahan tahun 1995 mulai sepi peminat, hal ini dikarenakan tidak adanya lahan pasar yang lebih luas sehingga jumlah produksi selalu lebih banyak dari jumlah permintaan. Promosi dan pemasaran dilakukan secara sederhana, misal dititipkan pada warung, pasar tradisional atau ke mini market terdekat.
Hasil penelitian ini adalah menghasilkan keluaran sebuah sistem berbasis web yang didalamnya terdapat informasi tentang produk unggulan Kalibeber serta layanan pesanannya. Dengan demikian diharapkan produk khas Kalibeber ini dikenal oleh masyarakat yang lebih luas tanpa ada batasan jarak, ruang dan waktu.

Downloads

Download data is not yet available.

References

B. Syakur, Stendy, 2004, Aplikasi Web Database dengan Dreamweaver MX 2004, Andy, Yogyakarta.
Juju, Dominikus, 2006, Tip dan Trik Desain Web untuk Pemula, PT. Elexmedia Komputindo, Jakarta.
Kadir, Abdul, 2002, Dasar Pemrograman WEB Dinasmis Menggunakan PHP, Andi, Yogyakarta.
Komputer Wahana, 2005, Adobe Photoshop untuk Dessainer Web, Andi, Yogyakarta.
Mahyunir, Tavrid, 1989, Analisa dan Perancangan Sistem Pengolah Data, Elexmedia Computindo, Jakarta.
Sutanta Edhy, 2004, Algoritma Teknik Penyelesaian Permasalahan Untuk Komputasi, Graha Ilmu, Yogyakarta.
(http://id.wikipedia.org/wiki/Sistem_manajemen_konten. diakses 21 April 2014)
Published
2015-09-01
How to Cite
SurahmanH. and NugraheniD. (2015) “REKAYASA SISTEM GO PUBLIC PRODUK UNGGULAN OPAK KELURAHAN KALIBEBER MOJOTENGAH WONOSOBO”, Jurnal Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat UNSIQ, 2(3), pp. 190-195. doi: https://doi.org/10.32699/ppkm.v2i3.370.
Section
Articles

STATISTICS

Abstract viewed = 86 times
PDF downloaded = 104 times