Pendampingan Pembuatan NIB Dan IUMK Untuk Usaha Mikro Kecil Di Dusun Karanglo 2 Desa Glagahombo

  • Titik Hinawati Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sains Al-Qur'an Jawa Tengah di Wonosobo
  • Mila Fursiana Salma Musfiroh Universitas Sains Al-Qur'an
  • Laila Sabrina Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sains Al-Qur'an Jawa Tengah di Wonosobo
  • Ainun Khabib Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sains Al-Qur'an Jawa Tengah di Wonosobo
  • Dwi Setiawantoro Ay-yaasin Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sains Al-Qur'an Jawa Tengah di Wonosobo
Keywords:
Pendampingan, Pembuatan, NIB, IUMK

Abstract

Perijinan dan legalitas  merupakan hal penting bagi pelaku usaha untuk memperlancar bisnisnya. Legalitas usaha yang dipersyaratkan di Indonesia diantaranya  adalah NIB (Nomor Induk berusaha) dan IUMK. Dengan NIB dan IUMK ini para pelaku dapat akan mendapatkan berbagai macam manfaat. Namun  saat ini masih banyak pelaku usaha yang belum memiliki legalitas usaha termasuk pelaku usaha di Dusun karanglo 2. Adapun kendala yang mereka hadapi adalah ketidakfahaman mereka  dalam mendaftarkan usahanya yang dilakukan secara online melalui OSS. Hal tersebut menjadi latar belakang untuk mengadakan program pendampingan pembuatan NIB dan IUMK untuk para pelaku usaha yang  di Desa Karanglo 2. Program ini bertujuan membantu para pelaku usaha untuk mendapatkan legalitas usaha . Dengan demikian program pendampingan ini cukup efektif untuk membantu para pelaku usaha untuk mendapatkan NIB dan IUMk di Dusun Karanglo.

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2024-10-29
How to Cite
HinawatiT., MusfirohM. F., SabrinaL., KhabibA., & Ay-yaasinD. (2024, October 29). Pendampingan Pembuatan NIB Dan IUMK Untuk Usaha Mikro Kecil Di Dusun Karanglo 2 Desa Glagahombo. JEPEmas: Jurnal Pengabdian Masyarakat (Bidang Ekonomi), 3(2), 28-34. Retrieved from https://ojs.unsiq.ac.id/index.php/jepemas/article/view/8136
Section
Articles

STATISTICS

Abstract viewed = 0 times
PDF downloaded = 0 times