PERENCANAAN TERMINAL TIPE A KABUPATEN DEMAK DENGAN PENDEKATAN GREEN ARCHITECTURE

  • Ahmad Nadhif Universitas Sains Al-Qur'an
  • Yusuf Arifin PT Sakti Design
Keywords:
Terminal, kelas A, Kabupaten Demak, Green Architecture.

Abstract

Sistem transportasi merupakan kegiatan yang tidak dibatasi oleh batas-batas geografis. Sistem transportasi memegang peranan penting dalam kehidupan manusia. Oleh karena itu, perlu disediakan sarana dan prasarana transportasi agar pergerakan sistem transportasi dapat dilakukan dengan aman, nyaman, stabil, serta menghemat biaya dan waktu. Perencanaan terminal kelas A Kabupaten Demak dimaksudkan untuk menampung seluruh operasional transportasi serta peningkatan moda transportasi yang melewati wilayah Demak, baik AKAP, AKDP maupun angkutan umum kotamadya yang akan menggantikan terminal Bintoro dikarenakan terminal bintoro tidak bisa lagi menerima dan menampung pengguna jasa terminal di Demak. Perencanaan Terminal Kabupaten Demak kelas  A menggunakan pendekatan arsitektur hijau yang hemat energi dan ramah lingkungan. Metodologi yang digunakan dalam perencanaan terminal kelas A di Kabupaten Demak didasarkan pada pengumpulan data deskriptif kompetitif dan metode pengumpulan data yang diperoleh baik dari data primer maupun data sekunder. Tahap pengumpulan data dilakukan dengan studi kepustakaan, observasi lapangan, dan studi banding.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Arrizqi, A., Jamil, M., & Hermawan, H. (2021). Kearifan Lokal Rumah Kayu di Wonosobo (Kajian Termal dan Kebencanaan). Jurnal PPKM UNSIQ, 8(3), 220–226.
Hermawan, H., & Arifin, Y. (2021). Lingkungan Termal Rumah Vernakular Gunung Alang, Wonosobo. Jurnal Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat UNSIQ, 8(2), 140–149.
Hermawan, H., Hadiyanto, H., Sunaryo, S., & Kholil, A. (2019). Analysis of thermal performance of wood and exposed stone-walled buildings in mountainous areas with building envelop variations. Journal of Applied Engineering Science, 17(3), 321–332. https://doi.org/10.5937/jaes17-20617
Hermawan, H., Prianto, E., & Setyowati, E. (2019a). Indoor Temperature Prediction of the Houses With Exposed Stones in Tropical Mountain Regions During Four Periods of Different Seasons. International Journal of Civil Engineering and Technology (IJCIET), 10(5), 604–612. http://www.iaeme.com/IJCIET/index.asp604http://www.iaeme.com/ijmet/issues.asp?JType=IJCIET&VType=10&IType=5http://www.iaeme.com/IJCIET/issues.asp?JType=IJCIET&VType=10&IType=5http://www.iaeme.com/IJCIET/index.asp605
Hermawan, H., & Sanjaya, W. (2015). Perbandingan rumah tinggal setempat di gunung slamet dan pantai glagah. 2(1), 34–46.
Hermawan, H., & Švajlenka, J. (2021). The connection between architectural elements and adaptive thermal comfort of tropical vernacular houses in mountain and beach locations. Energies, 14(21). https://doi.org/10.3390/en14217427
Hermawan, H., & Švajlenka, J. (2022). Building Envelope and the Outdoor Microclimate Variable of Vernacular Houses: Analysis on the Environmental Elements in Tropical Coastal and Mountain Areas of Indonesia. Sustainability, 14(3), 1818. https://doi.org/10.3390/su14031818
Hermawan, Prianto, E., & Setyowati, E. (2019b). The analysis of thermal sensation vote on the comfort of occupants of vernacular houses in mountainous areas of Wonosobo, Indonesia. International Journal of Advanced Science and Technology, 130, 33–48. https://doi.org/10.33832/ijast.2019.130.04
Hermawan, Prianto, E., & Setyowati, E. (2020). The comfort temperature for exposed stone houses and wooden houses in mountainous areas. Journal of Applied Science and Engineering, 23(4), 571–582. https://doi.org/10.6180/jase.202012_23(4).0001
Santoso, W. W., Hendriani, A. S., & Hermawan. (2021). Museum Geologi Wonosobo Dengan Pendekatan Arsitektur Bioklimatik. Economic, Business and Engineering (JEBE), 2(2), 391–395.

Morlok, E. K. (1995). Pengantar Teknik dan Perencanaan Transportasi. Jakarta: Erlangga.
Neufert. (1995). Data Arsitek Jilid 3. Jakatra: Erlangga.
Karyono, T. H. (2010). Green Architecture: Pengantar Pemahaman Arsitektur Hijau di Indonesia. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
Poerbo, H. (1992). Utilitas Bangunan. Jakarta: Djambatan.
New Learn Info. (2018). Confortable Low Energy Architecture. Retrieved from newlearninfo.com:https://www.newlearn.info/packages/clear/thermal/buildings/passive_system/passive_cooling/natural_ventilation/design.html
Huda, M. N. (2017, Juni 7). Terminal Terboyo Semarang akan Dipindah ke Demak, Lokasi Dekat Jalan Tol di Wonosalam. Retrieved from Tribun Jateng: www.jateng.tribunnews.com
Published
2022-04-30
Section
Articles

STATISTICS

Abstract viewed = 169 times
PDF downloaded = 298 times