BANGUNAN TINGGI DI INDONESIA YANG DIRANCANG TAHAN GEMPA

  • Ahmad Alwani Universitas Sains Al-Qur'an
  • Catur Fedy Adianto PT PATRA JASA
Keywords:
Tahan Gempa; Bangunan Tinggi, arsitektur

Abstract

Artikel ini merupakan pembahasan dari berbagai bangunan tinggi di Indonesia yang di rancang tahan gempa. Indonesia sendiri terletak di antara patahan dunia sehingga sangat rawan dengan gempa. Bangunan tinggi di Indonesia pada umunya berlokasi di ibu kota provinsi maupun kota kota besar seperti Surabaya, Jakarta, Jogjakarta, semarang dan kota besar lainnya. ibu kota Indonesia adalah kota Jakarta sekaligus sebai kota dengan pusat pertumbuhan ekonomi di insonesia, Jakarta terkenal dengan sebutan kota metropolitan dengan pertumbuhan ekonomi tercepat di asia. Di Jakarta sendiri memiliki banyak bangunan tinggi sebagai icon dari kota metropolitan. Bangunan tinggi tersebut sangat bermacam macam dan di desain oleh arsitek terbaik Indonesia maupun arsitek dari luar negri. Bangunan tinggi di Indonesia harus memenuhi standar nasional yang telah di tetapkan undang undang sebagai bangunan tinggi tahan gempa, peraturan ini sudah dilaksanakan sejak tahun 1970an. Dalam jurnal ini mahasiswa mencoba untuk mengulas berbagai bangunan tinggi yang ada di Indonesia baik dari segi structural, arsitektural dan desain interiornya. Hasil dari pembahasan ini adalah banyak bangunan tinggi yang sudah di desain dengan bangunan tahan gempa dan telah memenuhi standar nasional. Dalam pembahasan ini mahasiswa menggunakan study Pustaka dari berbagai sumber terkait yang kemudian di simpulkan sendiri oleh mahasiswa.

Downloads

Download data is not yet available.

References

American society of civil engineering. 2000. FEMA prestandard and commentary for the seismic rehabilitation of buildings. Virginia: American society of civil engineering
Aristiyawan, E. 2010. Pengaruh shearwall terhadap simpangan horizontal portal baja Gedung bertingkat tinggi. FT USM, Surakarta.
ArrizqiA., & HermawanH. (2021, June 30). KEBENCANAAN DITINJAU DARI KAJIAN TEKNIK SIPIL DAN ARSITEKTUR. Jurnal Ilmiah Arsitektur, 11(1), 17-22. Retrieved from https://ojs.unsiq.ac.id/index.php/jiars/article/view/1873
Arrizqi, A.N., Jamil, M.F.S. dan Hermawan. 2021. Kearifan Lokal Rumah Kayu Di Wonosobo (Kajian Termal Dan Kebencanaan). Jurnal PPKM. Vol. 8 No. 3, 220 - 226
Aryandi, D. & Herbudiman, B. 2017. Pengaruh Bentuk Bracing terhadap Kinerja Seismik Struktur Beton. Reka Racana, 3(1), 49.
ASCE, 2000. Prestandard and Commentary for the Seismic Rehabilitation of Buildings. Federal
Emergency Management Agency 356. Washinton, DC.
Badan Standardisasi Nasional. 2012. SNI 1726:2012 tentang Tata Cara Perencanaan Ketahanan Gempa untuk Struktur Bangunan Gedung dan Non Gedung. Jakarta: Badan Standardisasi Nasional.
Badan Standardisasi Nasional. 2013. SNI 1727:2013 tentang Beban Minimum untuk Perancangan Bangunan Gedung dan Struktur Lain. Jakarta: Badan Standardisasi Nasional.
Budio, S. 2010. Buku Ajar Dinamika, Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Brawijaya, Malang.
BSN .2012. 2012. Beban Minimum untuk Perancangan Bangunan Gedung dan Struktur Lain. Badan
Standardisasi Nasional. Jakarta.
Chopra A. K., 1995. Dinamik of Structures : Theory and Applications to Earthquake Engineering, Prentice Hall, New Jersey.
Published
2021-10-31
Section
Articles

STATISTICS

Abstract viewed = 368 times
PDF downloaded = 1411 times