WONOSOBO CULTURE CENTRE DENGAN PENDEKATAN KENYAMANAN TERMAL

  • Tunjang Ari Suseno Program Studi Arsitektur, Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer, Universitas Sains Al-Qur’an Wonosobo
Keywords:
Wonosobo Culture Centre, Kenyamanan Termal, Ikon lokal

Abstract

Budaya lokal dan kesenian jawa merupakan salah satu daya tarik utama Kabupaten Wonosobo yang menjadi daya tarik para wisatawan baik wisatawan lokal maupun mancanegara.Hal ini pun lah yang menjadikan Kabupaten Wonosobosebagai kabupaten yang dituju para wisatawan dengan keunikan budayanya.Sebagai kabupaten dengan keberagaman budaya yang ada baik dari segi bahasa yang digunakan dari tiap desa ke desa yang berbeda juga dari budaya seni yang beraneka ragam itu pula wonosobo memerlukan tempat sebagai media informasi dan pengumpulan budaya wonosobo itu sendiri. Selain dengan keberaneka ragaman budaya lokal yang ada ini juga memiliki banyak destinasi wisata budaya yang wajib dikunjungi saat berkunjung ke Kabupaten Wonosobo. Penelitian ini bertujuan untuk merencanakan dan merancang mendapatkan desain sebuah kawasan wonosobo culture centre di Kabupaten Wonosobo yang representatif serta diharapkan menjadi icon kota wonosobo yang menggunakan aspek kenyaman thermal untuk menciptakan sirkulasi dan kenyamanan, maupun estetika pada bangunan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Hendriani, A.S Hermawan, Retyanto, B. (2017). Comparison analysis of wooden house thermal comfort in tropical coast and mountainous by using wall surface temperature difference. AIP Conference Proceedings 1887(1): 020007-1-020007-9
Hermawan, Hadiyanto, Sunaryo dan Kholil, A. (2019). Analysis Of Thermal Performance Of Wood AndExposed Stone-Walled Buildings In Mountainous Areas With Building Envelop Variations. Journal Of Applied Engineering Science (JAES) 17(612): 321 – 332.
Hermawan dan Prianto, E. (2017). Thermal evaluation for exposed stone house with quantitative and qualitative approach in mountainous, Wonosobo, Indonesia. IOP Conference Series: Earth and Environmental Science (EES) 99(2017): 012017-1-10
Hermawan, Prianto, E. dan Setyowati, E. (2018). Analisa perbandingan suhu permukaan dinding rumah vernakular pantai dan gunung. Jurnal Arsitektur ARCADE 2(3): 149-154.
Hermawan, Sunaryo dan Kholil, A. (2018). Thermal performance comparison of residential envelopes at the tropical highland for occupants’ thermal comfort. IOP Conf. Series: Earth and Environmental Science 200(2018): 012034-1-7
Hermawan, Sunaryo dan Kholil, A. (2020). The analysis of thermal performance of vernacular building envelopes in tropical high lands using Ecotect. IOP Conference Series: Earth and Environmental Science 423(2020): 012004
Karyono, Tri H. (2008), Arsitektur: Peran Arsitek dalam Mengurangi Konsumsi Energi dan Perukanan Lingkungan Kota dan Permukiman, Seminar PT Wirataman, Tema: ‘Go Green’, Jakarta, 5 November.
Karyono, Tri H. (2000), Mendefinisikan Kembali Arsitektur Tropis di Indonesia, Majalah Desain Arsitektur, Vol , April, pp.7-8
Lippsmeire. (1990). Bangunan Tropis. Erlangga, Jakarta.
Published
2020-04-02
Section
Articles

STATISTICS

Abstract viewed = 155 times
PDF downloaded = 168 times