Peranan Promosi Penjualan Dan Citra Merek Terhadap Keputusan Gen Z Memilih Menggunakan OVO
Keputusan Penggunaan, Promosi Penjualan, Citra Merek
Abstract
Peta persaingan layanan e-wallet di indonesia saat ini memasuki fase persaingan kompetitif, hal ini menuntut OVO sebagai salah satu perusahaan e-wallet di Indonesia untuk menentukan startegi pemasaran yang tepat untuk dapat mempengaruhi keputusan konsumen menggunakan layanannya khususnya pada kalangan Generasi Z sebagai konsumen prospektif. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh promosi penjualan dan citra merek terhadap keputusan penggunaan e-wallet OVO pada kalangan Generasi Z. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode analisis jalur. teknik sampling yang digunakan adalah non-probability sampling dengan jenis purposive sampling menggunakan sampel sebanyak 400 responden pengguna OVO kalangan Generasi di Karawang. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa terdapat pengaruh signifikan baik secara parsial maupun simultan, Pengaruh promosi penjualan memiliki total pengaruh sebesar 12,2% dan citra merek memiliki total pengaruh sebesar 46,3% terhadap keputusan penggunaan e-wallet OVO.
Downloads
References
Alvara Research Center. (2020). Indonesia Gen Z and Millenial Report 2020: The Battle Of Our Generation. https://alvara-strategic.com/indonesia-gen-z-and-millenial-report-2020/
Amanda, G. (2021). Pengguna E-wallet Meningkat Drastis di Masa Pandemi. Republika. https://republika.co.id/berita/qpc9e6423/pengguna-dompet-digital-meningkat-drastis-di-masa-pandemi
APJII. (2020). Laporan Survei Internet APJII 2019-2020. https://apjii.or.id/survei
Belch, G. E., & Belch, M. A. (2015). Advertising and Promotion An Integrated Marketing Communications Perspective, Sixth Edition. New York: McGraw-Hill.
BPS Karawang. (2021). Kabupaten Karawang Dalam Angka 2021. https://karawangkab.bps.go.id/publication/2021/02/26/f135c5ef4205b2e953b54f33/kabupaten-karawang-dalam-angka-2021.html
Ghozali, I. (2016). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 23. (Edisi 8). Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Hasibuan, M. S. P. (2016). Manajemen: Dasar, Pengertian dan Masalah. Jakarta: Bumi Aksara.
Indopremier.com. (2021). Transaksi Uang Elektronik Tumbuh 30,44% pada Desember 2020. https://www.indopremier.com/ipotnews/newsDetail.php?jdl=Transaksi_Uang_Elektronik__Tumbuh_30_44__pada_Desember_2020&news_id=129226&group_news=IPOTNEWS&news_date=&taging_subtype=PG002&name=&search=y_general&q=,&halaman=1
Kondabandeh, A., & Lindh, C. (2020). The importance of brands, commitment, and influencers on purchase intent in the context of online relationships. Australasian Marketing Journal, 1441–3582. https://doi.org/https://doi.org/10.1016/j.ausmj.2020.03.003
Kotler, P., & Amstrong, G. (2016). Principles of Marketing 16th Edition (16th Ed.). England: Pearson Educational International.
Kotler, P., & Keller, K. L. (2011). Manajemen Pemasaran (Jilid 1, E). Jakarta: Erlangga.
Kotler, P., & Kevin L. Keller. (2012). Marketing Management (14th ed.). England: Pearson Education International.
Le, H. H., & Trinh, T. (2020). The Role of Promotion in Mobile Wallet Adoption – A Research in Vietnam. Advances in Science, Technology and Engineering Systems Journal, 5(No. 6), 290–298. https://doi.org/10.25046/aj050635
Lissitsa, S., & Kol, O. (2016). Generation X vs. Generation Y - A decade of online shopping. Journal of Retailing and Consumer Services. https://doi.org/10.1016/j.jretconser.2016.04.015
Lupiyoadi, R. (2013). Manajemen Pemasaran Jasa: Berbasis Kompetensi Edisi 3. Jakarta: Penerbit Salemba.
OJK. (2019). FAQ: KATEGORI UMUM. https://www.ojk.go.id/id/kanal/iknb/data-dan-statistik/direktori/fintech/Pages/FAQ-Kategori-Umum.aspx
Prakosa, A., & Wintaka, D. J. (2020). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Minat Penggunaan Ulang E-Wallet Pada Generasi Milenial Di Daerah Istimewa Yogyakarta. Bisman (Bisnis dan Manajemen): The Journal of Business and Management, Vol. 3 No. 1 (2020): Februari 2020. https://doi.org/https://doi.org/10.37112/bisman.v3i1.623
Risti, A. P. E. dan M. N. (2016). Pengaruh Promosi Penjulanan, Citra Merek dan Nilai Yang Dirasakan dengan Variabel Intervenning WOM terhadap Keputusan Penggunaan Kartu Kredit. Journal of Business and Banking, Vol. 06 No. 1 Tahun 2016, 99 – 112. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.14414/jbb.v6i1.894
Ruyatnasih, Y., & Megawati, L. (2017). Pengantar Manajemen: Teori, Fungsi dan Kasus. Yogyakarta: Absolute Media.
Sangadji, E. M., & Sopiah. (2013). Perilaku Konsumen : Pendekatan Praktis Disertai Himpunan Jurnal Penelitian. Yogyakarta: Penerbit ANDI.
Sedjati, R. S. (2015). Manajemen Strategis. Yogyakarta: Deepublish Publisher.
Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: CV Alfabeta.
Suryani, T. (2013). Perilaku Konsumen Di Era Internet : Implikasinya Pada Strategi Pemasaran. Yogyakarta: Graha Ilmu.
Tjiptono. (2008). Stratergi Pemasaran. In Edisi Kedua. Yogyakarta: Penerbit ANDI.
Tjiptono, F. (2019). Pemasaran Jasa - Prinsip, Penerapan, dan Penelitian. Yogyakarta: Penerbit ANDI.
Valdo Nick Budiman, Silvya Mandey, I. W. J. O. (2019). Pengaruh Promosi Penjualan, Citra produk terhadap Keputusan menggunakan produk Telkomsel. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi, Vol. 7 No.1 Tahun 2019, 761 – 770. https://doi.org/https://doi.org/10.35794/emba.v7i1.225