PENGARUH DANA SYIRKAH TEMPORER DAN RANGKAP JABATAN DEWAN PENGAWAS SYARIAH TERHADAP KINERJA MAQASHID SYARIAH

  • M Indra Maulana Universitas Jenderal Soedirman
  • Eko Suyono Universitas Jenderal Soedirman
Keywords:
Dana Syirkah Temporer, Rangkap Jabatan Dewan Pengawas Syariah, Kinerja Maqashid Syariah.

Abstract

Perkembangan bank syariah mempunyai tujuan yang berbeda dengan bank konvensional, maka perkembangan kinerja bank syariah tidak bisa hanya dilihat dan dinilai dari pertumbuhan aset tetapi harus sesuai dengan syariah islam yang diturunkan dari tujuan syariah (maqashid syariah) maka penerapan tata kelola perusahaan yang baik dan dana syrirkah temporer dilembaga keuangan ini semakin penting. Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh Dana Syirkah Temporer dan Rangkap Jabatan Dewan Pengawas Syariah terhadap kinerja Maqashid Syariah yang terjadi pada bank syariah di Indonesia selama periode 2019-2021. Pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan metode purposive sampling. Data yang digunakan adalah data skunder yaitu laporan tahunan dan laporan good corporate governance dan masing-masing sampel sebanyak 30 sampel. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan pengujian statistik deskriptif, uji asumsi klasik dan uji hipotesis. Hasil penelitian menunjukan Dana Syirkah Temporer tidak berpengaruh signifikan terhadap Kinerja Maqashid Syariah dan Rangkap Jabatan Dewan Pengawas Syariah tidak berpengaruh signifikan terhadap Kinerja Maqashid Syariah.

Downloads

Download data is not yet available.

References

AGUSTINA, F., & MARIA, D. (2017). PENINGATAN KERJA BANK SYARIAH DI INDONESIA MELALUI PENERAPAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE. PROSIDING SEMNAS IIB DARMAJAYA.1 (17), 270-283 .
Anton. (2018). Pengaruh mekanisme islamic corporate governance terhadap kinerja bank syariah di Indonesia berdasarkan maqashid syariah indeks. Jurnal Bisnis, 6 (1), 36-52.
Arwani, A. (2016). Akuntansi Perbankan Syariah. Yogyakarta: Deepublish.
Bakri, A. J. (2004). Konsep Maqasid Syariah. Jakarta: Raja Grafindo Husada.
BI, I. B. (2014). Memahami Bisnis Bank Syariah. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.
Fadhilatin, N. (2017). Pengaruh Dana Syirkah Temporer Dan Good Corporate Governance Terhadap Kinerja Maqasid Syariah Bank Syariah Di Indonesia Periode 2012-2015. http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/8.
Faozan, A. (2013). Good corporate governance kaitannya dengan perbankan merupakan governance dan Peran Dewan Pengawas Syariah Di Bank Syariah. Jurnal Ekonomi Islam La Riba.
Ghozali. (2011). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Jefri, R. (2018). Teori Stewarship dan Good Governance. Economics Bosowa Journal.
Kaaffah, R. A.-s., & Tryana, A. L. (2021). Pengaruh CGC, Dana Syirkah Temporer terhadap Kinerja Maqashid Syariah pada Bank Umum Syariah. Jurnal Ekonomi dan Bisnis Indonesia, Vol. 05, No. 01, 20-27.
Kholid, M. N., & Bachtiar, A. (2015). Good corporate governance dan Kinerja Maqasid Syariah Bank Syariah di Indonesia. JAAI Vol 19.
Kusmayadi, D. (2015). Good Corporate Governance,. Tasikmalaya: LPPM Universitas Siliwangi.
Mohammed, M. O., & Taib, F. M. (2015). Developing Islamic Banking Performance Measures Based on Maqashid Al-Shari'ah Framework: Cases of 24 Selected Banks. Journal Islamic Monetary Economics and Finance.
Muamar, N. K., & Bachtiar, A. (2015). Pengaruh Dana Syirkhah Temporer dan Good Corporate Governance Terhadap Kinerja Maqasid Syariah Bank Syariah di Indonsia. SImposium Nasional Akuntansi 18, 1-26.
Pedoman Akuntansi Perbankan Syariah Indonesia. (2013).
Peraturan Bank Indonesia No. 11/33/PBI/2019. (2019).
Prabowo, A. E. (2014). Pengantar Akuntansi Syariah. Jakarta: Bina Karya Utama.
Silalahi, U. (2012). Metode Penelitian Sosial. Bandung: PT Revika Aditama.
Solihin, K., Amiin, S. N., & Lestari, P. (2019). Maqashid syariah Sebagai Alat Ukur Kinerja Bank Syariah Telaah Konsep Maqashid syariah Index Asy-Syatibi. Laa Maisyir.
Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif. Bandung: Alfabeta.
Sulistyawati, A. I., Ati, H., & Santoso, A. (2020). Telisik Faktor Pengaruh Kinerja Maqashid Syariah Bank Syariah Di Indonesia. Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam, 6(02), 142-150.
Usamah. (2010). Peran Kompetensi Dan Model Pengorganisasian Dewan Pengawas Syariah Terhadap Pembiayaan Berbasis Bagi Hasil Pada Perbankan Syariah Di Indonesia. http://eprints.undip.ac.id/9222. Retrieved from http://eprints.undip.ac.id/9222
Zarkasyi, W. (2008). Good Corporate Governance. Bandung: Alfabeta.
Zulpahmi, S., & Andika. (2018). Dana Syirkah Temporer Dan Corporate Governance Mechanism Mempengaruhi Kinerja Maqasid Syariah Bank Syariah Di Indonesia. Jurnal Inmu Akuntansi.
Published
2023-07-17

STATISTICS

Abstract viewed = 216 times
PDF downloaded = 151 times