PERAN ETIKA BISNIS ISLAM DALAM MEMBANGUN KINERJA LEMBAGA KEUANGAN SYARIAH

  • Bahtiar Efendi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sains Al-Qur’an Jawa Tengah di Wonosobo
  • M. Trihudiyatmanto Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sains Al-Qur’an Jawa Tengah di Wonosobo
Keywords:
Kinerja usaha, Locus of control, Etika Bisnis Islam

Abstract

Tujuan dari Penelitian ini adalah menganalisis seberapa besar pengaruh Locus of  Control terhadap kinerja usaha. Variabel yang diteliti yaitu Variabel Independen terdiri dari Variabel Locus of control dan Variabel dependen adalah kinerja usaha dengan etika bisnis islam sebagai variabel moderasi.

Data penelitian diperoleh dari karyawan BMT Ummat Sejahtera Banjarnegara Penarikan sampel dari populasi menggunakan metode sensus sampling. Data dikumpulkan dengan menggunakan metode survey, yaitu kuesioner diantar dan diambil langsung diobyek penelitian.

Analisis data menggunakan uji Structural equation modeling (SEM) dengan pengecekan antara variabel independen, variabel moderating dan variabel dependen. Dari penelitian yang telah dilakukan didapatkan hasil bahwa Locus of control tidak berpengaruh terhadap kinerja karyawan di BMT Ummat Sejahtera Banjarnegara sedangkan  Etika bisnis islami berpengaruh terhadap kinerja karyawan di BMT Ummat Sejahtera Banjarnegara. Etika bisnis islami memoderasi pengaruh Locus of control terhadap kinerja karyawan di BMT Ummat Sejahtera Banjarnegara.

Downloads

Download data is not yet available.

References

A. A. Toly, “Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Turnover Intentions Pada Staf Kantor Akuntan Publik,” J. Akunt. dan Keuang., vol. 3, no. 1, 2001.
A. Ed. . Giddens, The Global Third Way Debate. Cambridge: Polity (publisher), 2001.
A. T. Ferdinand, Metode Penelitian Manajemen, II. Semarang: BP UNDIP, 2006.
Ali, Guru dalam Proses Belajar Mengajar. Bandung: Sinar Baru, Algesindo, 2008.
B. A. Wuryanto, “ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KINERJA WORD-OF-MOUTH MARKETING (WoM) Studi Pada Hungry Buzz Diner Semarang,” 2007.
D. Ivancevich, Perilaku dan Manajemen Organisasi, Jilid I Ed. Jakarta: Erlangga, 2007.
Darwish A. Yousef, “Darwish A. Yousef (2000) ‘The Islamic work ethic as a mediator of the relationship between locus of control, role conflict and role ambiguity – A study in an Islamic country setting’, Journal of Managerial Psychology, Vol. 15 No. 4, pp. 283-298,” J. Manag. Psychol., vol. 15, no. 4, pp. 283–293, 2000.
E. J. Terpstra, D. E., & Rozell, “The relationship of staffing practices to organizational level measures of performance,” Pers. Psychol., vol. 46(1), pp. 27–48, 1993.
H. Purwanto and M. Trihudiyatmanto, “Pengaruh Intensi Berwirausaha , Orientasi Kewirausahaan Terhadap Kinerja Usaha dengan Motivasi Sebagai Variabel Intervening pada Sentra UMKM Carica di Wonosobo,” J. Econ. Manag. Account. Technol., vol. 1, no. 1, pp. 42–52, 2018.
H. Simamora, Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: UPP AMP YKPN, 2004.
Imam Ghozali, I, Model Persamaan Struktural Konsep Dan Aplikasi Dengan Program Amos 24. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro, 2016.
M. Trihudiyatmanto and H. Purwanto, Pengaruh Motivasi, Kompetensi dan Orientasi Berwirausaha Terhadap Kinerja Usaha pada Sentra Umkm Pande Besi di Wonosobo, vol. 1. 2018.
Margono, Metodologi Penelitian Pendidikan. Jakarta: Rineka Cipta, 2004.
Muhammad Majid Himawan, “Pengaruh locus of control terhadap Kinerja Karyawan dengan variabel pemoderasi etika kerja islam di BMT Beringharjo,” 2016.
Mustikawati, Reny, “Pengaruh Locus Of Control Dan Budaya Paternalitik Terhadap Keefektifan Pengangguran Partisipatif,” 1999.
N. I. Kurniawati, “Analisis Pengaruh Locus Of Control Terhadap Kinerja Karyawan Dengan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Moderating (Studi Pada Rumah Sakit Roemani Muhammadiyah Semarang)”,” Skripsi Manaj. Fak. Ekon. Univ. Diponegoro, Semarang, 2007.
Prasetyo ,p. Puji, “Pengaruh Locus Of Control Terhadap Hubungan Antara Ketidakpastian Lingkungan Dengan Karakteristik Informasi Sistem Akutansi Manajemen,” J. Ris. Akutansi Indones., vol. 5, no. 1, Januari, pp. 119–136, 2002.
R. Fitriati and T. Hermiati, “Entrepreneurial Skills and Characteristics Analysis on the Graduates of the Department of Administrative Sciences, FISIP Universitas Indonesia,” J. Ilmu Adm. dan Organ. J. Adm. Sci. Organ., vol. 17, no. 3, pp. 262–275, 2010.
R. Umiyaroh, R., Hidayati, T., & Adawiyah, “Pengaruh locus of control internal terhadap kinerja karyawan dengan etika kerja islam sebagai variabel moderasi,” J. Ilmu Ekon. Mulawarman, vol. 3 (3), 2019.
Rizkiana Nur A, “Pengaruh locus of control internal terhadap kinerja karyawan dengan etika kerja islam sebagai variabel moderasi (Studi pada Karyawan di Bank Syariah Mandiri Cabang Purwokerto),” 2018.
S. Arikunto, Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik, Kelimabela. Jakarta: PT. Rineka Cipta, 2014.
S. Haryono, “METODE SEM UNTUK PENELITIAN MANAJEMEN AMOS LISREL PLS,” 2016.
S. P. Robbins, Prilaku Organisasi. New Jersey: Prentice Hall, 2007.
Sugiyono, Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D, 22nd ed. Bandung: Penerbit Alfabeta, 2015.
T. S. Norfans Eka Saputra, Manajemen Emosi. Jakarta: Bumi Aksara, 2009.
Published
2021-01-30
How to Cite
EfendiB. and TrihudiyatmantoM. (2021) “PERAN ETIKA BISNIS ISLAM DALAM MEMBANGUN KINERJA LEMBAGA KEUANGAN SYARIAH”, Jurnal Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat UNSIQ, 8(1), pp. 18-27. doi: https://doi.org/10.32699/ppkm.v8i1.1553.
Section
Penelitian

STATISTICS

Abstract viewed = 697 times
PDF downloaded = 473 times