PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI PENGENALAN USAHA KREATIF DI DAERAH ALIRAN SUNGAI CITARUM DESA MULYASARI

  • Soeharjoto Soeharjoto Universitas Trisakti
  • Muh. Yudhi Lutfi Program Studi Ekonomi Pembangunan, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Trisakti
  • Erny Tajib Program Studi Ekonomi Pembangunan, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Trisakti
Keywords:
pemberdayaan, industri kreatif, pemanfaatan waktu luang, pemetaan sosial

Abstract

Pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan, bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat desa Mulyasari, dengan pemberdayaan masyarakat melalui pengenalan usaha kreatif. Metode yang digunakan, berupa penyuluhan dan pelatihan dengan sasaran ibu-ibu pengajian, yang merupakan motor penggerak ekonomi rumah tangga. Adapun hasilnya, masyarakat telah mengalami peningkatan wawasan dan memahami pemanfaatan waktu luang dari 30 persen menjadi 70 persen, ekonomi kreatif dengan menggunakan sumber daya yang tersedia dari 45 persen menjadi 80 persen, dan pemetaan sosial dari 15 persen menjadi 65 persen. Pihak mitra, juga dapat memilah sampah organik dan non organik, kemudian diolah agar dapat memberikan nilai ekonomis dengan melakukan usaha kreatif, dalam memanfaatkan waktu luang. Hasil dari pelaksanaan program ini sesuai dengan yang target, karena peserta dapat mengalami peningkatan wawasan dan pemahaman terhadap materi yang diberikan. Untuk itu, tim PKM perlu melakukan program yang berkesinambungan, dengan melakukan pembuatan bank sampah, pelatihan pembuatan handy craft, pemetaan sosial yang dilakukan agar efisien dan informatif dengan menggunakan teknologi digital.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Adedokun, Mary Olufunke. Comfort Wuraola Adeyamo and Edith O. Olorunsula. (2010). The Impact of Communication on Community Development. J.Communication. Vol. 1 (2). pp. 101-105.
Akerlof, George A. and Romer, Paul M. (1994). Looting: The Economic Underworld of Bankruptcy for Profit. NBER Working Paper No. R1869. Available at SSRN: https://ssrn.com/abstract=227162
Hawkins, David. (2008). Self sufficiency and The Creative Economy. Time and Straight Published.
Jimu, Ignasio Malizani. (2008). Community Development: A Croos Examination of Theory and Practice Using Experiences in Rural Malawi. Africa Development. Vol. 33 (2). pp. 23-35.
Nurfadilah, Putri Syifa. (2018). Potensi besar, ini 3 sub sektor utama ekonomi kreatif di Indonesia. Ekonomi Kompas. Retrived https://ekonomi.kompas.com/read/2018/09/25/202052726/potensi-besar-ini-3 subsektor-utama-ekonomi-kreatif-di-indonesia
Peraturan Gubernur No. 28 Tahun 2019 Tentang Rencana Aksi Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Daerah Aliran Sungai Citarum Tahun 2019-2025.
Peraturan Pemerintah No. 15 Tahun 2018 Tentang Percepatan Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Daerah Aliran Sungai Citarum.
Soekapdjo, Soeharjoto., Dini Hariyanti, Rinaldi Rustam. (2019). Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat Desa Karyawangi Melalui Koperasi. MATAPPA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat. Vol. 2 (2). doi: http://dx.doi.org/10.31100/matappa.v2i2.443
Soekapdjo, Soeharjoto. (2018). PETA KEMANDIRIAN KEUANGAN DAERAH KABUPATEN DAN KOTA DI PROVINSI JAWA TENGAH. JURNAL AKUNTANSI, EKONOMI DAN MANAJEMEN BISNIS. Vol. 6 (2). pp. 240-248. doi: https://doi.org/10.30871/jaemb.v6i2.1013
Tribudhi, Debbie Aryani., Soeharjoto Soekapdjo. (2019). Determinasi transaksi dengan menggunakan uang elektronik di Indonesia. KINERJA. Vol. 16 (1). Pp 78-84. doi: http://dx.doi.org/10.29264/jkin.v16i1.5218
Toffler, A. (1980). The third wave. New York: Morrow.
www.bps.go.id
Published
2020-09-30
How to Cite
SoeharjotoS., LutfiM. and TajibE. (2020) “PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI PENGENALAN USAHA KREATIF DI DAERAH ALIRAN SUNGAI CITARUM DESA MULYASARI”, Jurnal Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat UNSIQ, 7(3), pp. 219-224. doi: https://doi.org/10.32699/ppkm.v7i3.1007.
Section
Articles

STATISTICS

Abstract viewed = 170 times
PDF downloaded = 192 times