Representasi Maskulinitas Pada Pemeran Ken Dalam Film Barbie 2023

  • Mauly Dhani Rizki Firmansyah Universitas Teknologi Yogyakarta

Abstract

Film merupakan fenomena sosial yang dimana salah satu sarana hiburan yang mempunyai daya tarik cukup tinggi dalam berbagai kalangan masyarakat, dari ekonomi menengah sampai ekonomi atas, anakanak hingga dewasa. Film merupakan salah satu media massa yang banyak disukai, perkembangan film tiap tahun semakin naik. Hal ini seperti pembahasan tentang maskulinitas yang selalu menjadi topik pembahasan. maskulinitas adalah istilah yang mengacu kepada hal yang bersifat kelelakian. Pengertian maskulinitas ini kemudian berkembang menjadi sesuatu yang dimaknai secara kaku dalam masyarakat dengan mengkonstruksikan maskulinitas sebagai sesuatu yang macho, tangkas, teguh, berani, kasar, dan
sebagainya. Salah satu film yang menceritakan tentang maskulinitas yaitu film barbie, film ini merupakan live action dari film kartun yang di tayangkan pada tahun 2023. Penelitian mengambil isu tentang
maskulinitas laki-laki dengan menggunakan teori semiotika Roland Barthes. Penelitian menggunakan
penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif dan paradigma yang digunakan yaitu post-positivisme.
Penelitian untuk mengetahui makna denotasi, makna konotasi dan mitos tentang maskulinitas pada film
barbie dengan semiotika. Alur pada film barbie yaitu campuran dan cerita yang dibangun cenderung memiliki alur yang ringan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aldrian, W., & Azeharie, S. (2022). Representasi Maskulinitas pada Sosok Ayah dalam Film (Studi Semiotika Roland Barthes pada Film Fatherhood). Koneksi, 6(1), 176. https://doi.org/10.24912/kn.v6i1.15540
Koboi sebagai Simbol Maskulinitas dalam Iklan Rokok Marlboro – Ads Socio Review. (n.d.).
Nandy. (2022). Mengenal Contoh Sikap Tegas Dalam Segala Situasi. In Gramedia Blog. https://www.gramedia.com/best-seller/contoh-sikap-tegas/#:~:text=Sikap tegas dimana seseorang mampu,dan mana yang akan ditolaknya
Ni Luh Putu Diah Desvi Arina, I Wayan Wastawa, & I Wayan Suyanta. (2023). Strategi Komunikasi Humas Melalui Media Sosial Instagram Dalam Membangun Citra Positif
Pemerintah Kota Denpasar. Anubhava: Jurnal Ilmu Komunikasi HIndu, 3(1), 444–453. https://doi.org/10.25078/anubhava.v3i1.2808
Penelitian Membuktikan, Sikap Cuek Membuatmu Hidup Lebih Bahagia - Lifestyle Fimela. (n.d.).
Putri, K. R., & Rahmanto, A. N. (2021). Strategi Pengelolaan Media Sosial Instgagram dalam Meningkatkan Citra RSUD Dr. Moerwadi. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.
Putri, S. D., & Azeharie, S. (2021). Strategi Pengelolaan Komunikasi dalam Membentuk Personal Branding di Media Sosial Tiktok. Koneksi, 5(2), 280. https://doi.org/10.24912/kn.v5i2.10300
Ramadhani, A. F., & Suratnoaji, C. (2021). Representasi Maskulinitas Tokoh Utama dalam Film Persahabatan Bagai Kepompong 2021. Jurnal Nomosleca, 7(2), 160–173. https://doi.org/10.26905/nomosleca.v7i2.6251
Retnasary, M., Setiawati, S. D., Fitriawati, D., & Anggara, R. (2019). Pengelolaan Media
Sosial Sebagai Strategi Digital Marketing Pariwisata. Jurnal Kajian Pariwisata, 1(1),
76–83. http://ejurnal.ars.ac.id/index.php/JIIP/article/view/130/85
Safira, H. V., & Dewi, P. A. R. (2020). Representasi Maskulinitas dalam Film 27 Steps of May. Commercium, 3(2), 1–11. https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/Commercium/article/view/35906
Published
2023-12-29

STATISTICS

Abstract viewed = 377 times
PDF (Bahasa Indonesia) downloaded = 361 times